HUBUNGAN PENGGUNAAN KB SUNTIK 3 BULAN TERHADAP SIKLUS HAID AKSEPTOR KB DI PMB YOSEPHINE PALEMBANG TAHUN 2022

  •  Rini Anggeriani STIKes Abdurahman Palembang
  •  Marchatus Soleha STIKES Abdurahman Palembang
  •  Yan Permadi STIKES Aburahman Palembang
  •  Afni Panggar Besi STIIKES Abdurahman Palembang
Keywords: KB suntik 3 bulan ,siklus haid

Abstract

Kontrasepsi suntikan merupakan salah satu upaya yang dilakukan untuk mencegah kehamilan menggunakan suntikan hormonal, kontrasepsi hormonal jenis KB suntikan ini di Indonesia semakin banyak dipakai karena kerjanya yang efektif, pemakaiannya yang praktis, harganya relatif  murah dan aman, namun kontrasepsi hormonal ini sebagian besar dapat mengganggu pola haid dikarenakan hormon yang terkandung dalam kontrasepsi ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan penggunaan KB suntik 3 bulan terhadap siklus haid akseptor KB di PMB Yosephine Palembang. Penelitian ini bersifat survei analitik, dengan pendekatan cross korelasi, populasi pada penelitian ini ialah seluruh akseptor KB suntik 3 bulan di PMB Yosephine Palembang, sampel diambil dengan teknik purposive sampling, berjumlah 72 responden. Penelitian ini dilakukan di PMB Yosephine pada bulan April-Mei tahun 2022. Analisa data dilakukan dengan uji statistik chi-square (X2), dengan tingkat kemaknaan (α) = 0,05. Dari hasil penelitian diketahui dari 31 responden yang penggunaan KB suntik selama 1 tahun, didapatkan lebih banyak rmengalami polimenorea 18 (25%) responden sedangkan penggunaan KB suntik > 1 tahun didapatkan lebih banyak yang mengalami amenorea 27 (37,5%) responden. Hasil uji statistic chi-square diperoleh nilai P value 0,001, P value < 0,05. Kesimpulan : ada hubungan antara penggunaan KB suntik 3 bulan dengan siklus haid akseptor KB di PMB Yosephine Palembang.

References

Anggraini, D. D. et al. (2021) Pelayanan Kontrasepsi. Yayasan Kita Menulis.
Anwar, M. (2016) Ilmu kandungan. 3 ed. Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
Arum, D. N. S. (2019) Panduan lengkap pelayanan KB terkini. Nuha Medika.
Catur Setyorini, A. D. L. (2020) “Lama penggunaan KB suntik 3 bulan dengan kejadian Spotting dan Amenorrhea di PMB Darmiati Ngemplak Boyolali,”
Cunningham, F. G. (2019) Obstetri Williams, Vol. 2. Jakarta: EGC.
Dewi Citra, D. A. (2018) “Gambaran Efek Samping KB Suntik Depo Medroksi Progesteron Asetat Pada Akseptor Di Bidan Praktek Mandiri (BPM) Wilayah Kerja Kelurahan Sako Palembang Tahun 2017,” Jurnal’Aisyiyah Medika, 2(1).
Ellya, E. S., Pusmaika, R. dan Rismalinda (2016) Kesehatan Reproduksi Wanita., Trans Info Media. jakarta: Trans Info Media.
Haryono, R. (2016) “Siap Menghadapi Menstruasi dan Menopause,” GEN, Yogyakarta: Gosyen Publishing.
Hartanto, H. (2015) Keluarga berencana dan kontrasepsi. Pustaka Sinar Harapan.
Hartati, S. dan Desmariyenti (2020) “Hubungan Lama Penggunaan KB Suntik 3 Bulan Dengan Ketidakteraturan Siklus Menstruasi di Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru Tahun 2017,” 5(3), hal. 564–568.
Handayani, S. (2016) Buku ajar pelayanan keluarga berencana. Yogyakarta: Pustaka Rihama.
Kemenkes RI (2020) Profil Kesehatan Indonesia, Profil Kesehatan Indonesia 2020.
Khamzah, S. N. (2015) Tanya Jawab Seputar Menstruasi. FlashB1(1), hal. 8–16.
Limpele, I. A. et al. (2020) “Hubungan Penggunaan Alat Kontrasepsi Kb Suntik Dengan Gangguan Menstruasi Pada Pengguna Kb Suntik Di Desa Eris,” 1(2), hal. 1–8.
Kirana, R. (2015) Obat-obat Penting ed. 6, 717. Jakarta: PT. Elex Media Computa.
Kusmiran, E. (2017) Reproduksi Remaja dan Wanita. Jakarta: salemba medika
Manuaba, I. B. G. (2018) Ilmu Kebidanan, Dan Keluarga Berencana Untuk Pendidikan Bidan, Jakarta: ECG. Mulyani, N. S. dan Rinawati, M. (2013) Keluarga berencana dan alat kontrasepsi. Yogyakarta: Medical Book.
Nazirun, N. (2019) “Hubungan Penggunaan KB Suntik 1 Bulan dan 3 Bulan dengan Gangguan Pola Haid di Puskesmas Gulai Bancah Kecamatan Mandiangin Koto Selayan Bukittinggi,” Jurnal Ensiklopedia Social Review : Lembaga Penelitian dan Penerbitan Hasil Penelitian, 1(3), hal. 271–277. Tersedia pada: http://jurnal.ensiklopediaku.org.
Nugroho Taufan, U. B. (2014) Masalah kesehatan reproduksi wanita. Nuha Medika Purba, D. H. et al. (2021) Pelayanan Keluarga Berencana (KB). Yayasan Kita Menulis.
Purnama, novi dian (2015) “Efek Samping Penggunaan KB Suntik 3 bulan di dusun kebonsari desa sabrang kecamatan ambulu kabupaten jember.
Sinaga, R. A. P. (2021) “Hubungan Lama Pemakaian KB Suntik 3 Bulan Dengan Gangguan Menstruasi di BPS D Purba Desa Girsang,” Jurnal Ilmiah Kesehatan, 13(1), hal. 13–24. doi: 10.37012/jik.v13i1.460.
Setyarini, D. I. (2015) “Lama Penggunaan Depo Medroksi Progesteron Asetat (DMPA) dan Indeks Massa Tubuh (IMT) Akseptor Kontrasepsi Suntik,” Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI), 1(1), hal. 8–16.
Setyaningrum, E. dan Aziz, Z. B. (2014) Pelayanan Keluarga Berencana & Kesehatan Reproduksi. TIM.
T ando, N. M. (2018) Kebidanan : Teori Dan Asuhan. Vol 2. Jakarta: EGC
Winkjosastro, H. (2014) “Ilmu kebidanan Edisi ke 4,” Jakarta: Yayasan Bina Pustaka
Yulizawati et al (2019) Buku Ajar Asuhan Kebidanan pada Persalinan, Indomedika Pustaka.
Published
2023-09-30
How to Cite
Anggeriani, R., Soleha, M., Permadi, Y., & Besi, A. (2023). HUBUNGAN PENGGUNAAN KB SUNTIK 3 BULAN TERHADAP SIKLUS HAID AKSEPTOR KB DI PMB YOSEPHINE PALEMBANG TAHUN 2022. JURNAL KESEHATAN ABDURAHMAN, 12(2), 65-72. https://doi.org/10.55045/jkab.v12i2.175