The Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP)

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI TERHADAP PEMILIHAN METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG (MKJP)

  •  Apriyanti Aini STIKES Abdurahman
Keywords: Pengetahuan, Dukungan Suami, MKJP

Abstract

Metode kontrasepsi jangka panjang (MKJP) merupakan metode kontrasepsi yang sangat efektif untuk menurunkan angka kelahiran. Metode kontrasepsi jangka panjang adalah kontrasepsi yang dapat dipakai dalam jangka waktu lama, lebih dari 2 tahun, efektif dan efisien untuk tujuan menjarangkan kelahiran lebih dari 3 tahun atau mengakhiri kehamilan pada pasangan yang sudah tidak ingin tambah anak lagi (BKKBN, 2015). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Pengetahuan Dan Dukungan Suami Terhadap Pemilihan Alat Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode diskriftip analitik dengan pendekatan cross sectional. jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 responden dengan menggunakan purposive sampling. Analissi data yang digunakan adalah univariat dan bivariat dengan uji chi-square. Hasil uji statistic pengetahuan dengan pemilihan alat kontrasepsi jangka panjang (MKJP). Hasil uji statistic menunjukkan nilai P value 0,00> 0,05 berarti ada hubungan antara pengetahuan dengan pemilihan alat kontrasepsi jangka panjang (MKJP). Dan hasil uji chi-square didapatkan nilai p value=0,690 lebihbesar dari =0,05 p value dengan demikian Ha ditolak dan Ho diterima menunjukkan bahwa tidak ada hubungan dukungan suami dengan pemilihan alat kontrasepsi jangka panjnag (MKJP).

References

BKKBN. (2015). Keluarga Berencana dan Kontrasepsi. Pustaka Sinar Harapan.

Badan Pusat Statistik. Pengaruh pemilihan alat kontrasepsi jangka panjang (MKJP). UNIVERSITAS Andalas tahun 2017

BKKBN. (2011). Pedoman Pelaksana Pelayanan KB Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP). Jakarta.

Canda. (2018). Perilaku Akspektor Dalam Memilih Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di Poskesdes Anuta Singgani Kecamatan Mntikulore Kota Palu. Jurnal Prenentif, Volume 8 No.1. 1-58

Chaniago. (2016). Gambaran Dukungan Suami Dalam Pemilihan Alat Kontrasepsi IUD di Wilayah Kerja Puskesmas Bandungan

DinKes. (2018). Profil Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan. Pusat Data Dan Informasi Kesehatan.

Kemenkes RI, 2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2018.

Ministry of Health Indonesia (2019)

Prata, 2017 “Hubungan dukungan suami dan faktor dukungan suami” Jambi

Profil Kemenkes RI 2019 “Perkembangan tingkat pemilihan akspektor mkjp” Pustaka

Winda, (2014) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pemilihan Jenis Kontrasepsi Yang Digunakan Pada

Pasangan Usia Subur, Semarang, KTI. Diakses Tanggal 25 januari 2014.

Word Health Organization (WHO).(2017). Penggunaan Kontrasepsi

Yuliana, (2017) ” Hubungan Pengetahuan”. Jombang. 2017

Published
2024-09-10
How to Cite
Aini, A. (2024). The Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP). JURNAL KESEHATAN ABDURAHMAN, 13(2), 56-63. https://doi.org/10.55045/jkab.v13i2.198